Apa itu Vidgram?
Vidgram adalah sebuah bundle template video yang bisa Anda gunakan untuk membuat video promosi produk. Video yang berdurasi pendek tentunya, karena video ini dijadikan magnet calon pelanggan melihat iklan kita.
Untuk Siapa Template Video dari Vidgram?
Siapa saja pelaku bisnis online seperti owner toko online, reseller, affiliate, ukm yang sedang mempromosikan online melalui sosial media khususnya Instagram, Facebook, Line, Twitter, Whatsapp dan youtube baik secara mobile maupun tidak.
Bagaimana cara menggunakannya?
Anda akan diberikan template yang berformat pptx artinya untuk mengeditnya membutuhkan software seperti Microsoft Power Point. Anda bisa mengubah warna, text tentunya sesuka hati Anda sesuai dengan yang akan dipromosikan.

No comments:
Post a Comment